JAMBI28TV – Ribuan nasionalis sayap kanan Israel mengelar pawai dan mengibarkan bendera zionis di Yerusalem Timur, Selasa (15/6/2021). Peristiwa itu menyalakan kembali ketegangan warga Israel dengan rakyat Palestina di masa-masa awal pemerintahan baru negara Yahudi itu.