[ad_1]
http://www.sr28jambinews.com/
JAMBI28TV, JAMBI – Lembaga Adat Melayu Provinsi Jambi dijadwalkan pada tanggal 26-27 Agustus 2022 akan memberikan gelar adat kepada Ketua Mahkamah Agung, Menteri Dalam Negeri dan Jaksa Agung Republik Indonesia.
Secara umum, seluruh rangkaian acara tersebut akan digelar selama 2 hari.
Adapun terkait persiapan tekhnis dari LAM sendiri dinyatakan oleh Drs.H.Hadan Basri Agus sudah matang.
Dalam acara tersebut, juga turut mengundang seluruh Gubernur di Sumatera, Ketua LAM se-Sumatera, Kejati se-Sumatera dan sejumlah tamu undangan. (SIDIK)
[ad_2]
Source link