JAMBI28TV - Selain para pelaku, BNN Jambi juga berhasil mengamankan sejumlah barang bukti yang sengaja diselundupkan lewat mie instan dan dua paket kecil Sabu yang didapat dari rumah salah satu pelaku.